Cara Mengetahui Resolusi Foto Di Android
Bisatau.com – Resolusi merupakan gambaran yang mempresentasikan jumlah pixel yang ada difoto. Semakin besar resolusi maka akan semakin detail gambarnya.
Namun bagi pengguna Android masih banyak yang belum mengetahui bagaimana cara mengecek resolusi foto yang ditangkap pada ponsel kita. Berikut merupakan langkah-langkah yang bisa kalian lakukan dengan mudah.
Bagi kalian yang ingin mengecek resolusi foto yang kita miliki harap di ingat bahwa setiap ponsel Android memiliki tampilan aplikasi kamera yang berbeda dan kalian harus menyesuaikannya saja.
Cara Mengetahui Resolusi Foto Di Smartphone Android
- Buka salah satu foto, lalu tekan tap menu ikon menu disudut kanan layar smartphone anda.
- Pilih opsi Detail.
- Akan muncul detail dari foto tersebut, Perhatikan Lebar dan Tinggi foto tersebut.
Pada gambar diatas sebagai contohnya memiliki resolusi 3024 x 5376 piksel. Ketika dikalikan, maka akan menghasilkan 16.257.024 atau 16 megapiksel, yang berarti sesuai dengan resolusi kamera pada ponsel Android anda.
Banyak faktor yang mempengaruhi ketajaman pada sebuah foto, tidak hanya diukur pada besar nya megapikselnya saja tetapi masih banyak faktor lainnya yang mempengaruhi.
Source : petunjuk.id